Survei Ubinan Palawija Subround I Tahun 2021 - News - BPS-Statistics Indonesia Kendal Regency

In an effort to improve the quality of our data and services to you, please fill out the Data Needs Survey (SKD) via the link: http://s.bps.go.id/skdkendal2024

You can submit a service complaint to us here or access the People's Online Aspiration and Complaints Service (LAPOR) here

Online Services for Integrated Statistics Services via BPS-Statistic of Kendal Regency BPS Information and Data Service Number (NOLA) WA 0896-3324-3324, email bps3324@bps.go.id with the subject Data Request, and access to pst.bps.go.id

Survei Ubinan Palawija Subround I Tahun 2021

Survei Ubinan Palawija Subround I Tahun 2021

February 10, 2021 | BPS Activities


Hello #sahabatdata,

Kondisi cuaca awal tahun yang sangat ekstrim tidak menyurutkan para pejuang data BPS Kabupaten Kendal untuk melakukan survei ubinan jagung. 

Survei ubinan merupakan pengumpulan data produktivitas tanaman pangan yang mencakup padi, jagung, kedelai, kacang tanah, ubi kayu dan ubi jalar yang dilaksanakan pada waktu petani panen dengan pengukuran langsung di lapangan pada plot ubinan berukuran 2,5 m x 2,5 m. Periode pengumpulan data dilakukan setiap subround dengan petugas KSK atau mitra statistik.

Tujuan dan manfaat dari survei ubinan ini adalah untuk memperoleh data produktivitas (kuintal per hektar atau ku/ha) tanaman pangan yang diperlukan untuk penghitungan angka produksi tanaman pangan.


#bpskendal
#bpstangguh
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik  Kabupaten Kendal (Statistics of Kendal Regency)Jl. Pramuka Komplek Perkantoran Kendal

Telp (0294) 381461

Faks (0294) 383461

Mailbox : bps3324@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia